e e

Selasa, 01 Mei 2012

Massimiliano Allegri Dapat Dukungan Penuh Silvio Berlusconi

Massimiliano Allegri - Milan (Getty Images)

Masa depan  Allegri menjadi perbincangan akhir-akhir ini. Hal tersebut terkait dengan niatan Berlusconi yang tertarik dengan eks pelatih Barcelona Josep Guardiola. Santer diberitakan kalau Berlusconi bakal mendepak Allegri. Namun Allegri langsung mengklarifikasinya. Dia mengungkapkan kalau Milan akan tetap menggandengnya. Lagipula menurutnya pekerjaan dirinya di Milan belum selesai. Masih banyak yang ingin dia lakukan bersama klub tersebut.

"Saya senang di Milan. Pekerjaan saya di sini baru saja dimulai. Soal kabar klub akan menggantikan saya itu

Zlatan Ibrahimovic: Saya Seperti Wine

Zlatan Ibrahimovic - Milan

Striker AC Milan Zlatan Ibrahimovic mengibaratkan dirinya seperti wine berkualitas bagus dengan menyatakan dirinya makin tua makin menjadi.

Dua gol yang dilesakkan pemain berusia 30 tahun itu ke gawang Siena pada akhir pekan kemarin membuat ia telah mencetak 26 gol sepanjang musim ini, dan Ibrahimovic merasa dirinya makin berkembang.

“Saya seperti wine: usia makin bertambah, saya makin menjadi lebih baik. Saya berharap bisa

Senin, 30 April 2012

Cesare Prandelli: Antonio Cassano Pulih Tepat Waktu

Antonio Cassano, Cesare Prandelli - Italy (Getty Images)

Penampilan Antonio Cassano saat membantu AC Milan menghancurkan Siena 4-1 disambut gembira pelatih tim nasional Cesare Prandelli. Pada laga tersebut, sentuhan Cassano sukses mencetak gol pembuka kemenangan Rossoneri.

"Antonio Cassano memiliki antusiasme yang tidak pernah pudar," puji Prandelli di Gazzetta dello Sport.

"Meski tidak tahu apakah dia bisa tampil spartan selama 90 menit, saya gembira Antonio bisa kembali

AC Milan Prioritaskan Angelo Ogbonna Gantikan Alessandro Nesta

Angelo Ogbonna - Italy

AC Milan memasukkan nama defender Torino Angelo Ogbonna sebagai target utama untuk sektor pemain belakang di bursa transfer musim panas mendatang. Demikian diklaim Tribalfootball.

Kubu Rossoneri tengah mencari sosok pengganti yang sepadan untuk bek terbaik mereka, Alessandro Nesta, yang sudah memasuki masa pengujung karier. Ogbonna dianggap paling pantas mengisi pos yang ditinggal sang veteran.

Legenda Italia Minta Klub-Klub Serie A Datangkan Pep Guardiola

Pep Guardiola - Barcelona

Pelatih legendaris Carlo Mazzone, meminta klub-klub Serie A Italia membawa Pep Guardiola ke kompetisi sepakbola negeri Pizza. Juru taktik Los Blaugrana ini baru saja mengumumkan keputusan mundurnya dari klub Katalan di akhir musim nanti.

Sejauh ini belum diketahui kemana Guardiola akan berlabuh, namun Mazzone mendesak semua tim Italia untuk memusatkan perhatian mereka pada pelatih tersukses Barca ini.

Thiago Silva Target Utama Barcelona

Thiago Silva - Milan

Barcelona belum berhenti mengejar tanda tangan defender tangguh AC Milan, Thiago Silva.

Bahkan menurut El Mundo Deportivo, kubu klub Katalan telah menjadikan Silva sebagai sasaran prioritas di bursa transfer musim panas mendatang. Silva dianggap sebagai solusi ampuh untuk menutupi titik lemah lini belakang Barca di musim ini.

Pelatih Tito Vilanova sendiri sudah menyetujui rencana perekrutan tersebut. Sebelumnya, yang getol ingin

AC Milan Depak Zlatan Ibrahimovic, Buru Pep Guardiola?

Zlatan Ibrahimovic - Milan

Presiden AC Milan Silvio Berlusconi ingin memboyong Pep Guardiola ke Italia. Seperti yang diketahui, pelatih Barcelona tersebut telah memutuskan untuk tidak bertahan di Camp Nou musim depan.

La Repubblica mengabarkan Berlusconi telah mengatakan kepada wakil Presiden Adriano Galliano untuk mengejar Guardiola, apapun hasil yang diraih oleh Massimiliano Allegri di akhir musim ini.

Keinginan Berlusconi untuk memboyong Guardiola akan membuat Zlatan Ibrahimovic ditempatkan di bursa

Christian Abbiati: Kami Bahagia Untuk Antonio Cassano

Antonio Cassano - Milan

Semua pemain AC Milan turut bahagia dengan kembalinya Antonio Cassano ke dalam starting XI saat Rossoneri mengunjungi markas Siena, demikian ungkap kiper Christian Abbiati.
Harus menjalani operasi akibat stroke ringan pada Oktober silam sehingga membuatnya ditepikan cukup lama, Fantantonio melakoni comeback sebagai pemain pengganti ketika Milan dikalahkan Fiorentina 2-1 tiga pekan lalu.
Minggu (29/4) kemarin, striker 30 tahun itu untuk pertama kalinya kembali turun sebagai starter , dan tampil gemilang dengan menyumbangkan satu gol plus dua assist dalam kemenangan 4-1 Il Diavoli di Stadio
e