Media Italia gencar mengabarkan demikian dan bahkan sudah mulai menebak-nebak siapa yang akan menggantikan Allegri di musim depan.
Tapi Antonio Nocerino menampik adanya peluang bagi AC Milan untuk melakukan pergantian pelatih dalam waktu dekat.
"Semua ini kan yang ada di media, tapi kami merasa masih ada kepercayaan klub kepada Allegri, seperti halnya tim ini kepadanya," kata Nocerino, Kamis (12/4).
"Satu-satunya yang harus kami lakukan sekarang adalah hanya berkonsentrasi di lapangan, yang mana hal itu sangat penting," tandasnya.
0 komentar:
Posting Komentar